Daerah

Bambang Tirtoyuliono Siap Dukung Target Jabar Swasembada Pangan Nasional Tahun 2024

×

Bambang Tirtoyuliono Siap Dukung Target Jabar Swasembada Pangan Nasional Tahun 2024

Sebarkan artikel ini
Bambang Tirtoyuliono
Penjabat Wali Kota Bandung Bambang Tirtoyuliono. (Foto: Istimewa).

JABARNEWS | BANDUNG – Penjabat Wali Kota Bandung Bambang Tirtoyuliono menyampaikan siap mendukung target Jawa Barat menjadi salah satu daerah Swasembada Pangan Nasional.

“Kami Pemerintah Kota Bandung siap mendukung program kick off tersebut,” ucap Bambang di sela Rapat Koordinasi Ketahanan Pangan dan Produktivitas Pertanian di Jawa Barat, di Gedung Sate, Kamis (18/4/2024).

Baca Juga:  Libur Nataru, Puluhan Petugas Kesehatan di Cianjur Disiagkan

Dalam rapat tersebut, Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menyampaikan hal yang harus diperhatikan dalam swasembada pangan.

“Ketahanan pangan harus kita perhatikan. Jika ingin bicara tentang swasembada pangan kita harus melihat realistis kestabilannya,” ucap Bey.

Baca Juga:  Taman Wisata Dinosaurus Terbesar se-Jabar Hadir di Kota Bandung, Cek Info Lengkapnya Disini

Menurutnya, kestabilan pangan bisa tercapai, salah satunya dengan melakukan pompanisasi.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2