Banjir Serdang Bedagai Mulai Surut, Tinggal Puluhan Rumah Terendam

Banjir Sei Rampah berangsut surut.
Banjir Sei Rampah berangsut surut. (Foto: Ahmad/JabarNews).

Terpisah, Kades Sei Rampah, Cipto mengatakan, wilayah masih terdampak banjir di Dusun 7 Kampung Pala dan Dusun 3 Kampung Mandailing, Puluhan rumah masih terendam banjir.

Baca Juga:  Siasati Kurban di Tengah Pandemi, Oded: Diam di Rumah Bagian dari Berkurban

“Masih ada dua Dusun yang terendam banjir, ketinggian air kisaran 10 sampai 30 cm,” katanya.

Dijelaskan, sebagian besar pengungsi sudah kembali ke rumah masing-masing. Namun terkadang warga tidur di posko darurat apabila terjadi hujan deras mengantisipasi banjir kembali datang. Untuk bantuan sembako warga yang terdampak banjir aman.

Baca Juga:  Banjir di Serdang Bedagai Berangsur Surut, Warga Diminta Tetap Waspada

“Hanya beberapa yang masih bertahan di posko darurat, bantuan sembako warga yang terdampak banjir, seluruhnya aman,” bilang dia. (Mad)