Daerah

Begini Kronologis Maling Bobol Tembok Dapur saat Penghuninya Sholat Tarawih di Sukabumi

×

Begini Kronologis Maling Bobol Tembok Dapur saat Penghuninya Sholat Tarawih di Sukabumi

Sebarkan artikel ini
Maling
Ilustrasi Maling. (Foto: Tribunnews).
Ilustrasi maling. (Foto: Tribunnews).

Selain handphone, pelaku juga berhasil mengambil jutaan uang, perhiasan emas serta beberapa bungkus rokok dari rumah tersebut. Hingga korban mengalami kerugian senilai Rp8.850.000.

“Pelaku mengambil uang senilai Rp2juta, 10 gram perhiasan emas dan beberapa bungkus rokok yang ada dietalase warung milik korban,” bebernya.

Baca Juga:  Polresta Deli Serdang FC Optimis Jadi Juara Inalum Cup 2020

Saat ini pelaku sudah berhasil diamankan Satreskrim Polsek Nagrak Polres Sukabumi Polda Jabar untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya.

“Alhamdililah sekitar pukul 21.15 WIB, pelaku Curat tersebut, berhasil ditangkap di daerah Desa Lebaksari, Kecamatan Parakansalak Sukabumi. Pada waktu itu, pelaku sedang berdiri dipinggir jalan menunggu mobil angkutan/ojeg,” tuturnya.

Baca Juga:  Polisi Ungkap Identitas Mayat Busuk di Cisolok Sukabumi, Ternyata...

“Kemudian pelaku langsung ditangkap dan diamankan berikut barang buktinya dan kemudian dibawa ke Polsek Nagrak Polres Sukabumi Polda Jabar untuk proses sidik selanjutnya,” pungkasnya. (Red)

Baca Juga:  Ini Kronologi Tawuran Pelajar yang Tewaskan Seorang Pelajar di Sukabumi
Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan