Daerah

HUT RI ke-77, Sebanyak 826 Narapidana di Lapas Gunung Sindur Terima Remisi

×

HUT RI ke-77, Sebanyak 826 Narapidana di Lapas Gunung Sindur Terima Remisi

Sebarkan artikel ini
Sebanyak 826 Narapidana di Lapas Gunung Sindur Terima Remisi. (Foto: Istimewa).

JABARNEWS | BOGOR – Sebanyak 826 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Khusus Kelas IIA Gunung Sindur mendapatkan Remisi Umum dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke–77.

Kepala Lapas Khusus Kelas IIA Gunung Sindur Mujiarto mengatakan, remisi umum diberikan kepada 826 WBP Lapas Khusus Kelas IIA Gunung Sindur.

Baca Juga:  Seorang Pria di Ciampea Bogor Ditemukan Tewas Membusuk dalam Rumahnya, Polisi Beberkan Hal Ini

“Rinciannya adalah RU-1 atau pengurangan sebagian yakni 805 orang dan RU-2 atau langsung bebas namun harus menjalani pidana kurangan pengganti denda adalah 21 orang,” kata Mujiarto, Rabu (17/8/2022).

Baca Juga:  Ini Kronologi Seorang Lansia Tewas Tercebur ke dalam Sumur di Bogor, Ternyata...

Dia meminta kepada seluruh warga binaan pemasyarakatan di Lapas Khusus Kelas IIA Gunung Sindur untuk tunjukan sikap dan perilaku yang lebih baik lagi dalam mengikuti seluruh tahapan, proses, kegiatan program pembinaan di Lapas, harapnya.

Baca Juga:  Kasus COVID-19 di Bandung Meningkat 10 Kali Lipat, PTM Dibatasi 50 Persen

“Sekali lagi mengucapkan selamat kepada WBP yang mendapat remisi, khususnya yang langsung bebas, untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa,” tuturnya.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan