Daerah

Ini Kronologi Sumur Bor Keluarkan Gas di Tasikmalaya, Ternyata…

×

Ini Kronologi Sumur Bor Keluarkan Gas di Tasikmalaya, Ternyata…

Sebarkan artikel ini
Sumur bor di perkampungan warga Rancabogo, Desa/Kecamatan Sukaratu, Kabupaten Tasikmalaya megeluarkan bau semacam gas. (Foto: Istimewa).
Sumur bor di perkampungan warga Rancabogo, Desa/Kecamatan Sukaratu, Kabupaten Tasikmalaya megeluarkan bau semacam gas. (Foto: Istimewa).

Menurut Ade, apabila tidak ada air, sumur bor tersebut muncul bau gas. Jika disulut api langsung menyala.

“Baru kali ini terjadi, sebelumnya di sini nggak ada. Rencananya ini mau diteliti nunggu tim penelitinya,” ucapnya.

Baca Juga:  Tarif Angkot di Kabupaten Subang Naik 25 Persen, Segini Ongkos Sekali Jalannya

Lantaran sumur bor yang digalinya bau gas, Ade berencana mengebor di lokasi lain untuk mendapatkan sumber air.

“Sumur yang itu nggak tahu bisa dipakai atau enggaknya. Tetapi rencananya mau pindah lokasi ngebor. Memang di sini tanahnya pasir, karena dari sini ke Gunung Galunggung lumayan dekat sekitar 6 kilometer,” pungkasnya.

Baca Juga:  Ridwan Kamil Ungkap Nasib Program Petani Milenial Jika Dirinya Tak Lagi Jadi Gubernur Jabar, Bubar?

Hingga kini sumur bor tersebut dipasang garis polisi. Selain itu terdapat peringatan agar tidak ada yang menyulut api di lokasi tersebut. (Red)

Baca Juga:  Desy Ratnasari, Satu-satunya Nama yang Diusulkan sebagai Cagub Jabar
Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan