Daerah

Miris, Oknum Guru Pesantren di Asahan Cabuli Siswa Hingga Trauma

×

Miris, Oknum Guru Pesantren di Asahan Cabuli Siswa Hingga Trauma

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi pelecehan seksual. (Foto: suara.com)

JABARNEWS I ASAHAN – Polres Asahan ringkus seorang oknum guru pesantren di Kabupaten Asahan, Sumatra Utara terkait tindak pidana pencabulan seorang anak laki-laki yang masih dibawah umur.

Baca Juga:  Daycare di Depok Viral Usai Pengasuh Siram Bayi dengan Air Panas, Disdik Sebut Ilegal

Kapolres Asahan AKBP Putu Yudha Prawira mengatakan, pelaku berinisial MIA (25) warga Desa Sei Alim, Kecamatan Sei Dadap, Kabupaten Asahan ditangkap terkait kasus tindak pidana pencabulan anak dibawah umur.

Baca Juga:  Banyak Ormas Tak Jelas, Apdesi Ngadu Ke DPRD Garut

“Korbannya seorang anak laki-laki berinisial DWR (12) yang tidak lain muridnya di pesantren,” katanya, Sabtu (29/7/2022).

Dijelaskannya, peristiwa pencabulan dilakukan pelaku di perumahan guru pesantren. Modusnya pelaku selalu memberi korban uang dan mengajak tidur di kamarnya.

Baca Juga:  Ridwan Kamil: Soal Pungli di Pasar Caringin, Para Pelaku Sudah Diamankan Kepolisian

“Dalam kamar itu korban dicabuli pelaku,” terang Putu.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan