Daerah

Polsek Maniis Edukasi Bahaya Narkoba kepada Pelajar di Ujung Purwakarta

×

Polsek Maniis Edukasi Bahaya Narkoba kepada Pelajar di Ujung Purwakarta

Sebarkan artikel ini
Sosialisasi Bahaya Narkoba
Kapolsek Maniis, IPTU Asep Nugraha saat memberikan sosialisasi bahaya narkoba di SMKN 1 Maniis Kabupaten Purwakarta. (Foto: Dok. Polsek Maniis).
Sosialisasi Bahaya Narkoba
Kapolsek Maniis, IPTU Asep Nugraha saat memberikan sosialisasi bahaya narkoba di SMKN 1 Maniis Kabupaten Purwakarta. (Foto: Dok. Polsek Maniis).

“Melalui sosialisasi ini, salah satu upaya kami dari Polsek Maniis dalam Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) dikalangan pelajar serta menjadikan para pelajar di Wilayah Kecamatan Maniis yang bersih dari narkoba,” ungkap Asep.

Baca Juga:  BKKBN Paparkan Lima Pilar Pencegahan Stunting, Salah Satunya Dilakukan PDIP Jabar

Ia mengatakan, salah satu cara untuk meredam peredaran narkoba di wilayah hukum Polsek Maniis ialah melakukan pencegahan sedini mungkin. Pencegahan dilakukan pada usia muda (pelajar).

Baca Juga:  Hari Jadi ke-22, PKS Jabar Bagi-bagi Penghargaan pada Caleg Peraih Suara Terbanyak

“Dengan memberikan pemahaman sedini mungkin tentang bahaya narkoba, diharapkan pelajar dapat terhindar dari bahaya narkoba,” Harap IPTU Asep Nugraha. (Gin)

Baca Juga:  Ketua PDI Perjuangan Jabar Ajak Anak dan Istrinya Sahur Pertama di Lokasi Gempa Cianjur
Pages ( 3 of 3 ): 12 3

Tinggalkan Balasan