Soal Ekspor Kopi, Ridwan Kamil: Nikmatnya Hidup itu Tinggal di Desa Rezeki Jakarta Bisnis ke Amerika

Karikatur – Gubernur Jabar Ridwan Kamil. (Dodi/Jabarnews)

Di sisi lain, penjualan kopi ke beberapa negara juga semakin mudah dengan adanya teknologi digital. Ini sejalan dengan Program Petani Milenial yang ingin membuktikan warga yang tinggal di desa pun bisa memiliki penghasilan seperti di kota.

Baca Juga:  Tak Ada Demo di May Day 2024, Disnaker Kota Bandung Ngaku Sudah Rangkul Buruh

“Senikmat-nikmatnya hidup itu tinggal di desa rezeki Jakarta, bisnis ke Amerika. Dulu tidak mungkin, tapi sekarang mungkin karena ada teknologi yang memudahkan,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Pendistribusian STB Gratis Tahap 1 di Jabar Baru Satu Persen