Daerah

Waduh! Dana Desa Cibodas Senilai Rp324 Juta Hilang Dicuri

×

Waduh! Dana Desa Cibodas Senilai Rp324 Juta Hilang Dicuri

Sebarkan artikel ini
Pencurian
Ilustrasi pencurian modus pecahkan kaca mobil. (Foto: Istimewa).
Pencurian
Ilustrasi pencurian modus pecahkan kaca mobil. (Foto: Istimewa).

Setelah itu, Andriawan dan Rendi melanjutkan perjalanan untuk menemui Kepala Desa Cibodas yang sedang meninjau pekerjaan perbaikan jalan di Kampung Leuwipeso. Setibanya di lokasi, Andriawan menghampiri kepala desa, disusul dengan Rendi beberapa saat kemudian.

Baca Juga:  Perayaan HUT RI ke-77 Yang Spesial Dari Warga Kota Bandung

Ketika kembali, keduanya mendapati mobil tidak dalam kondisi semula. Kaca depan sebelah kanan Nampak pecah serta tas berisi uang dan lain-lain yang disimpan di bawah dashboard sudah hilang.

Baca Juga:  Polisi Minta Pengendara di Bogor Patuhi Lalu Lintas saat Operasi Zebra Lodaya 2024

Beberapa benda lain yang dilaporkan hilang yaitu satu unit laptop, 25 kartu ATM milik para guru ngaji, sembilan kartu ATM milik perangkat desa, serta satu unit alat token untuk keperluan transfer. (Red)

Baca Juga:  Pemkot Gratiskan TMB dan Bandros Selama Bandung Great Sale

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2