Ke Cianjur, DPRD Minta Pemprov Jabar Segera Perbaiki Tata Kelola Aset

Kabupaten Cianjur Pimpinan dan Anggota Komisi I melakukan Peninjauan Aset Milik Provinsi di Kantor Cabang Dinas Kehutanan Wilayah V, Cikanyere Kab. Cianjur. (Foto: Humas DPRD Jabar).

Tetapi secara keseluruhan, harus ada pengemanan asset baik dari segi sertifikasi maupun penguasaan fisiknya harus dikelola dan terorganisasi dengan baik.

Baca Juga:  DPRD Bentuk Tim Pansel Pemilihan Ketua KPID Jabar

Terkait dengan penurunan pendapatan, katanya, aset memiliki potensi untuk mendatangkan PAD bagi Jawa barat, dan hal ini yang menjadi konsen komisi saat ini.

Baca Juga:  Anggota DPRD Jabar Ini Bicara Soal Polarisasi di PCNU Karawang, Kenapa?

“Pemanfaatan cikanyere ini agar dapat dikembangkan menjadi destinasi wisata didaerah Cianjur tanpa melupakan fungsi konservasinya,” tutupnya. (Red)