Diduga Terima Gratifikasi, Bupati Bandung Dadang Supriatna Dilaporkan ke KPK

Bupati Bandung, Dadang Supriatna
Bupati Kabupaten Bandung, Dadang Supriatna. (foto: Instagram)

Sementara itu, Koordinator Aktivis Pemuda Bandung Raya, Bilal Al Farizi mengatakan, dugaan gratifikasi yang diterima Dadang Supriatna sebagai pemulus pengerjaan proyek revitalisasi pasar.

Baca Juga:  Ema Sumarna Tanggapi Adanya Pungli Di Pemakaman Jenazah Covid-19

“(Penerimaan gratifikasi diduga) dengan bahasa untuk munggahan,” katanya.

Praktik curang tersebut juga diduga dilakukan sebagai bentuk kesepakatan dari sejumlah komitmen yang telah dibuat dengan salah satu pihak swasta.

Baca Juga:  Pernah Diterpa Isu Lobi Toilet, Hakim Agung Sudrajad Sekarang Jadi Tersangka KPK

“Ada komitmen-komitmen yang sudah mereka bikin,” ujar Bilal. (Red)