Pemerintahan

Pilih Nyumbang Dana Kampanye atau Korban Bencana?

×

Pilih Nyumbang Dana Kampanye atau Korban Bencana?

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS | KARIKATUR Jika melihat sederet musibah yang terjadi di negara kita akhir-akhir ini, Baik itu berupa gempa, longsor, tsunami, banjir dan sebagainya terjadi dalam waktu yang hampir bersamaan.

Baca Juga:  Hari Ini Ridwan Kamil Bakal Temui PWNU Jabar, Beberkan Data Kesra Jabar Gate Rp1 Triliun? 

Seolah mengharuskan kita untuk selalu siap menghadapi ancaman tersebut baik secara moril maupun materil. Dalam menghadapi rangkaian musibah inilah, komitmen kita terhadap nilai-nilai kemanusiaan dipertaruhkan.

Baca Juga:  Update Covid-19 di Kota Bandung, Kasus Aktif Sebanyak 72 Orang

Sebagai bangsa yang menjungjung tinggi nilai gotong royong dan kebersamaan, sudah selayaknya tolong menolong sesama terhadap para korban bencana bisa terjaga baik.

Mirisnya, di saat sederetan musibah bencana terjadi, sumbangan dari masyarakat atau pengusaha banyak mengalir untuk keperluan dana kampanye calon presiden atau legislatif dengan jumlah fantastis. (*)

Baca Juga:  Lima Pelaku Termasuk Oknum Kades Ditangkap, Curi Besi Rel KRL

Jabarnews | Berita Jawa Barat

Tinggalkan Balasan