Badan Sakit Saat Bangun Tidur, Kenali Inilah 10 Penyebabnya 

Sakit badan saat bangun tidur (1)
Sakit badan saat bangun tidur. (foto: istimewa)

JABARNEWS │ BANDUNG – Tidak hanya akibat posisi tidur yang salah, beberapa jenis penyakit juga dapat mengakibatkan ketidaknyamanan fisik saat bangun tidur, seperti peradangan sendi dan gejala flu.

Baca Juga:  Perumahan Royal Campaka Diduga Belum Miliki IMB

Mengubah posisi tidur dan melakukan gerakan peregangan di pagi hari umumnya dapat membantu mengurangi ketidaknyamanan yang timbul.

Tetapi, sangat penting untuk mengatasi masalah kesehatan yang mungkin Anda alami agar ketidaknyamanan ini tidak berulang. Berikut Penyebab Ketidaknyamanan saat Bangun Tidur

Baca Juga:  Penyakit Jantung Bisa Menyerang Usia Muda, Ini Kebiasaan Buruk Penyebabnya

Berdasarkan sumber dari Healthline dan Prevention, berikut adalah beberapa penyebab umum ketidaknyamanan saat bangun tidur yang perlu diperhatikan: