Empat Tips Makan Malam Agar Berat Badan Tidak Naik Saat Diet

JABARNEWS | BANDUNG – Ada sejumlah tips makan malam agar berat badan tidak naik. Hal ini, tentunya bisa kalian lakukan dalam kehidupan sehari-hari dikala sedang diet.

Dengan melakukan tips makan malam ini, berat badan tidak naik. Namun tetap, ada baiknya kalian menghindari makan saat larut malam dalam keadan diet.

JabarNews.com melasir dari banyak sumber, berikur beberapa tips makan malam agar berat badan tidak naik:

Baca Juga: Inilah Daftar Besaran UMK 27 Kabupaten dan Kota di Jawa Barat Tahun 2022

Baca Juga: Begini Cara Mengatasi Stang Motor Miring Tanpa Harus Ke Bengkel

Baca Juga:  Robert Albert Siapkan Menu Latihan Khusus Selama Bulan Ramadhan

Pertama. Hindari makan snack – Menjelang malam, ada berbagai camilan yang menggoda sebut saja martabak, roti bakar, atau bahkan snack lainnya.

Baca Juga: Rutin Mengkonsumsi Susu Bisa Membersihkan Paru-paru Dari Asap Rokok? Ini Kata dr. Nadia Alaydrus

Baca Juga: Yana Mulyana Ajak Pengusaha Bantu Pulihkan Ekonomi Kota Bandung, Ini Harapannya

Selain itu, menurut penelitian lain yang diterbitkan dalam Journal of Nutrition, menghindari cemilan saat malam hari merupakan strategi utama untuk manajemen berat badan.

Kedua. Makan malam lebih awal – Ketika memilih waktu makan malam, sebaiknya makan lebih awal. Dilansir dari Livestrong, Senin (29/11), orang dewasa yang makan malam pada pukul 6 sore bisa membakar lemak 10 persen lebih banyak dan mengalami puncak gula darah 20 persen lebih rendah dibandingkan dengan mereka yang makan jam 10 malam.

Baca Juga:  Gugatan Praperadilan Rizieq Shihab Ditolak PN Jakarta Selatan, Ini Alasannya

Ketiga. Jangan makan sambil nonton – Hindari kebiasaan makan apapun sambil nonton, karena itu bisa membuat Anda makan dalam porsi yang lebih banyak.

Seorang ahli gizi mengatakan, makan sambil nonton atau main handphone membuat tubuh lebih sulit memperhatikan isyarat kenyang, sehingga Anda cenderung makan lebih banyak.

Baca Juga: Begini Cara Mengatasi Konflik Dengan Rekan Kerja

Baca Juga:  Begini Tips Memiliki Kulit Wajah Glowing Tanpa Make Up Dan Skincare

Baca Juga: Begini Cara Membersihkan Paru-paru Perokok Pasif Menurut dr. Saddam Ismail

Keempat. Porsinya dikurangi – Sementara itu, strategi makan malam sebagai cara berat badan tak naik lainnya yakni jika Anda ingin makan besar sebaiknya dilakukan ketika makan siang.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Kesehatan 1 Desember 2021: Taurus, Butuh Waktu Istirahat

Baca Juga: Agar Terhindar dari Patah Hati, Lakukan Tips Ini

Metabolisme tubuh bekerja pada tingkat yang jauh lebih tinggi di siang hari, sehingga proses pembakaran kalori bisa dilakukan lebih maksimal saat makan siang. ***