DaerahRagam

Sate Maranggi Ajiiib Tambah Daftar Kuliner di Purwakarta

×

Sate Maranggi Ajiiib Tambah Daftar Kuliner di Purwakarta

Sebarkan artikel ini
Sate Maranggi Purwakarta
Founder Sate Maranggi Ajiiib, Nenden Yunita. (Foto: Gin/JabarNews).

JABARNEWS | PURWAKARTA – Bagi pecinta kuliner, khususnya sate maranggi, Kabupaten Purwakarta adalah surga yang tidak boleh dilewatkan.

Jangan heran jika saat berkunjung ke Kabupaten Purwakarta, kita akan sering menjumpai para pedagang sate maranggi.

Baca Juga:  Serah Terima Kapolres Purwakarta: AKBP Lilik Digantikan AKBP I Dewa Putu Anom

Karena, hampir seluruh wilayah di Kabupaten Purwakarta banyak dijumpai pedagang sate maranggi. Seperti Sate Maranggi Ajiiib yang terletak di di Jalan KK Singawinata, Kelurahan Nagrikidul, Purwakarta, tepatnya di sekitaran objek wisata Situ Buleud atau Taman Air Mancur Sri Baduga.

Baca Juga:  Semua Jamaah Haji Purwakarta Negatif Covid-19, Langsung Diantarkan Pulang

Founder Sate Maranggi Ajiiib, Nenden Yunita mengatakan, Sate Maranggi Ajiiib ini menghadirkan cita rasa daging gurih dan lezat dalam setiap gigitan.

Baca Juga:  Hasil Test Urine YN Anggota DPRD Purwakarta Positif Narkoba

“Dengan olesan bumbu marinasi rahasia saat proses pembakaran, menebarkan aroma menggugah selera. Sehingga rasanya yang khas membuat sate ini digemari masyarakat,” ucap Nenden, pada Minggu, 5 November 2023.

Pages ( 1 of 3 ): 1 23