Menikmati Wisata Karaha Bodas Tasikmalaya, Kawah Putih Unik yang Memukau

JABARNEWS │ TASIKMALAYA – Satu lagi peson wisata Jawa Barat. Adalah Karaha Bodas. Kawasan wisata yang menjadi salah satu destinasi wisata alam menarik ini berada di wilayah Tasikmalaya.

Karaha Bodas menjadi rekomended untuk dikunjungi, baik Bersama teman maupun keluarga. Sehingga waktu libur bersama teman atau keluarga tercinta akan terasa termanjakan dengan nuansa alamnya.

Baca Juga:  Menikmati Keindahan Curug Gado Bangkong di Tasikmalaya yang Masih Perawan

Karaha Bodas menyajikan pesona wisata alam dan bisa dinikmati dengan biaya murah meriah. Ada beberapa referensi yang harus diketahui saat akan berlibur dan berencana mengunjungi obyek wisata ini.

Baca Juga:  Waspada! Ini Modus Pengedar Uang Palsu di Tasikmalaya, Sasar Warung Kecil

Hanya dengan Rp.5.000 prt orang, harga tiketnya untuk masuk wisata alam ini dan ketika ingin menikmati paket terusan menuju Telaga Bodas ada biaya tambahan tiket parkir kendaraan dan tiket wisata sebesar Rp26.000.

Tak sedikit mengira, Kawah Karaha Bodas masih sama dengan Talaga Bodas yang ada di Kabupaten Garut. Padahal kedua lokasi wisata ini berbeda. Hanya saja lokasinya memang berdekatan.

Baca Juga:  Desa Wisata Sari Bunihayu Subang, Tempat Liburan Seru dan Menyenangkan

Kawasan wisata ini terletak di utara Tasikmalaya, lebih tepatnya di Kecamatan Kadipaten dan dekat perbatasan Kabupaten Garut. (red)