Daerah

Begini Cerita Guru Ngaji Cabuli Santrinya di Kabupaten Bandung, Ada Tiga Modus

×

Begini Cerita Guru Ngaji Cabuli Santrinya di Kabupaten Bandung, Ada Tiga Modus

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi kasus pencabulan. (Foto: TribunNews).
Ilustrasi guru ngaji cabuli santrinya. (Foto: TribunNews).

“Tersangka ini tahun 1996 juga merupakan korban pelecehan seksual dan dampaknya pada tahun 2017 yang bersangkutan melakukan perbuatan yang sama kepada para muridnya,” ujarnya.

Kusworo menjelaskan, semenjak 2017 sampai dengan sekarang tidak ada yang melapor. Hingga akhirnya pada tanggal 1 Maret 2022 kemarin ada salah satu korban yang diminta oleh orang tuanya untuk belajar kepada guru yang bersangkutan, namun ada keengganan atau ketidakmauan.

Baca Juga:  Wajah Baru Dominasi Anggota DPRD Provinsi Jabar 2019-2024

“Setelah diperdalam oleh orang tuanya kenapa tidak mau. Sehingga anak tersebut bercerita bahwa telah dilakulan pelecehan seksual terhadap dirinya oleh gurunya tadi,” ungkapnya.

Baca Juga:  Herman Suryatman Sebut Pembangunan Zona Integritas Dioptimalkan Beri Efek Kesejahteraan Masyarakat

Setelah dilakukan pendalaman dari informasi tersangka, modus-modus yang dilakukan adalah yang pertama ketika muridnya setelah belajar terlalu larut sehingga diajak untuk bermalam dirumah gurunya tersebut. Kemudian, pada malam hari dilakukan pelecehan seksual.

Baca Juga:  Kapolda Jabar Beri Apresiasi Untuk Polresta Bandung Yang Melakukan Pengawalan Mudik Dengan Baik

Yang kedua dilakukan saat korban diantar pulang justru tersangka mengajak ketempat berendam dan pada saat itu dilakukan perbuatan pelecehan seksual tersebut.

Pages ( 2 of 4 ): 1 2 34

Tinggalkan Balasan