Bersama PCNU dan Kemenag, Polres Purwakarta Gelar Vaksinsi Booster di Pesantren

Pelaksanaan Vaksinasi Booster di Pondok Pesantren Al-Muhajirin Kampus 2 Kabupaten Purwakarta. (Foto: Gin/Jabarnews)

“Tujuannya untuk memaksimalkan ikhtiar, agar kita mendapatkan kesehatan, keselamatan dan bisa menjalani kehidupan serta beraktivitas kembali lagi,” ungkapnya.

Dalam penyelenggaraan vaksinasi kali ini, kata Bahir, ditujukan untuk memberi kesempatan kepada masyarakat, khususnya warga NU, dalam melaksanakan mudik lebaran.

Baca Juga:  Kondektur Angkutan Elf di Cianjur Ditemukan Tewas Gantung Diri

“Alhamdulillah, tahun ini tradisi mudik sudah bisa dilaksanakan. Tentu dengan persyaratan, telah divaksin booster. Kita berharap melalui program vaksinasi booster ini, agar masyarakat aman dalam melakukan mudik Hari Raya Idul Fitri nanti, dan tidak menularkan virus Covid-19,” ucap KH Bahir Muklis. (Gin)

Baca Juga:  Polres Purwakarta Terjunkan Tim Trauma Healing untuk Korban Gempa Cianjur