Di Purwakarta Pelayanan Publik atau Sering Disebut Gempungan Hadir di Setiap Kelurahan dan Desa

Bupati Kabupaten Purwakarta Anne Ratna Mustika saat pemantauan gempungan * Instagram @anneratna82/

Kendati hadir di kecamatan kota lanjut Ambu Anne menjelaskan, pelayanan publik tersebut tidak kalah ramai karena tingginya antusias masyarakat.

“Masyarakat luar biasa menyambut berbagai pelayanan yang terdapat di 1 tempat di buruan rumah warga,” jelas dia.

Baca Juga:  Gentong Geulis Rambah Pasar Internasional dengan Ikut Trade Expo Indonesia 2022

Diantara salah satu pelayanan, stand pelayanan kependudukan menjadinyang paling populer, dan sangat ramai didatangi oleh warga yang ingin mengurus administrasi kependudukannya.

Baca Juga:  Dari 114 Korban Keracunan Massal, 13 Orang Masih Mendapatkan Perawatan Medis

Selain itu, ada pula Bale Sauyunan yang terintegrasi dengan kegiatan Posbindu, dan beberapa pelayanan lainnya, mulai dari kesehatan, pelayanan pajak, dan lainnya.***

Baca Juga:  Liburan Akhir Tahun, Jangan Lewatkan Tempat Wisata Taman Batu Purwakarta