Daerah

Ini Alasan Harga Telur di Kota Bandung Melambung Tinggi, Ternyata…

×

Ini Alasan Harga Telur di Kota Bandung Melambung Tinggi, Ternyata…

Sebarkan artikel ini
Telur Ayam
Ilustrasi harga telur ayam naik. (Foto: CNBC).
Telur Ayam
Ilustrasi harga telur ayam naik. (Foto: CNBC).

Untuk itu, Rima mengatakan telah berkoordinasi dengan daerah yang memiliki surplus telur untuk memastikan pasokan ke Kota Bandung tetap terjaga.

Sejauh ini, lanjut dia, daerah yang mengalami surplus telur itu di antaranya Blitar, Jawa Timur, dan Ciamis, Jawa Barat.

Baca Juga:  Duh! Kasus HIV/AIDS di Kota Bandung Tinggi, Capai 5.943 Orang: Didominasi Mahasiswa dan IRT

“Itu menjadi salah satu langkah kami, melakukan kerjasama dengan daerah surplus,” ucapnya.

Di samping itu, Rima juga mengajak masyarakat untuk meningkatkan budaya gemar makan ikan. Karena menurutnya ikan bisa menjadi alternatif untuk dikonsumsi selain telur.

Baca Juga:  Budi Waseso: Ada Praktik Penipuan Dalam Penyaluran BPNT

Kemudian pihaknya juga berupaya menggelar kegiatan pangan murah dengan memasarkan telur langsung dari peternak atau distributor agar harga yang diterima konsumen lebih rendah.

Baca Juga:  Aksi Penyerangan Kelompok Motor di Kota Bandung Dipicu Masalah Sepele, Tiga Orang DPO
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3