Perumdam Tirta Mukti Cianjur Jadi Disorotan YLPKN Jabar, Ada Apa?

Perumdam Tirta Mukti Cianjur Jadi Disorotan YLPKN Jabar. (Foto: Istimewa).

Terpisah, Rosmiati (41) warga Kampung Cimenteng, Kelurahan Muka, Kecamatan Cianjur yang mengaku, air tak lancar selalu ngocor kecil. Dan, pernah mengalami beberapa hari air tak lancar. “Padahal saya juga konsumen sama bayar,” ucapnya singkat.

Baca Juga:  Kemarin, Herman Suherman Lepas Mudik Gratis di Terminal Jebrod Pashay Cianjur

Sementara itu, saat dihubungi langsung Direktur Utama (Dirut) Perumdam Tirta Mukti Cianjur, begitu pun ke beberapa staf atau jajaran petinggi direksi lainnya hal sama melalui via WhatsApp belum ada balasan.

Baca Juga:  Minta Upah Naik, Buruh Geruduk dan Duduki Pemkab Cianjur

Kini, lanjut dia, masih belum memberikan penjelasan atau keterangan atas keluhan banyak disorot warga.

“Maaf kang! Langsung saja ke pak dirut biar lengkap,” balas salah satu karyawan Perumdam Tirta Mukti Cianjur, Akbar, saat dikonfirmasi, kemarin. (Mul)

Baca Juga:  Hasil Seleksi Administrasi Calon Direktur Administrasi dan Keuangan PDAM Purwakarta Diumumkan Besok