Soal Citayam Fashion Week, Ridwan Kamil: Ekspresi Warga di Ruang Publik Boleh, Asal Jaga Ketertiban

Karikatur Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. (Foto: Dodi/Jabarnews)

“Karena faktor usia remaja butuh ruang ekspresi. Saya kira nggak ada masalah, diwadahi saja,” ujarnya.

Terkait fenomena Citayam yang dinilai beberapa pihak telah meresahkan warga, Ridwan Kamil berharap pihak terkait untuk tidak menggeser substansi ekspresinya, sehingga anak-anak muda ini masih tetap bisa berekspresi.

Baca Juga:  Duh! Ada 25 Kasus Gangguan Ginjal Akut di Jabar, 15 Anak Meninggal Dunia

“Jadi jangan digeser substansi ekspresinya,” ucapnya.

Menurutnya, yang perlu menjadi perhatian adalah eksesnya agar tidak mengganggu masyarakat umum.

“Jangan menggeser substansi ekspresinya, tapi eksesnya saja,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Duh! DKPP Jabar Sebut 2.816 Hewan Ternak Tertular Penyakit PMK