Uu Ruzhanul Ulum Optimis Tidak akan Terjadi Lonjakan Covid-19 Pasca Mudik Lebaran

Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum. (Foto: Biro Adpim Jabar).

Sejumlah puskesmas pun siap dalam merawat pasien Covid-19, mengingat fasilitas seperti ruang perawatan dan oksigen pun sudah tersedia.

“Kalau bisa tertangani pada puskesmas tidak perlu ke rumah sakit. Semoga Covid-19 ini bisa segera berakhir. Sehingga kita perlu persiapkan ke depan untuk kehidupan Jabar. Untuk saat ini masyarakat harus melaksanakan protokol kesehatan,” pungkasnya. (Red)

Baca Juga:  PKS Jabar Buka Posko Mudik Lebaran dengan Fasilitas Mewah di Jalur Nagreg