Nasional

Legenda Penjaga Gawang Timnas Indonesia Wafat, Si Tangan Emas Hanya Tinggal Kenangan

×

Legenda Penjaga Gawang Timnas Indonesia Wafat, Si Tangan Emas Hanya Tinggal Kenangan

Sebarkan artikel ini
Legenda Penjaga Gawang Timnas Indonesia Si Tangan Emas, Ponirin Meka. (Foto: Lipunan6).

JABARNEWS | BANDUNG – Kabar duka kembali menyelimuti pencinta sepak bola tanah air. Ponirin Meka, mantan penjaga gawang Timnas Indonesia, dan PSMS Medan menghembuskan nafas terakhirnya pada pada Minggu (10/4/2022) sekitar pukul 16.30 WIB.

Baca Juga:  Kontestasi Pilbup Bandung Diprediksi Akan Ramai Adanya Paslon Ini

Almarhum meninggal dunia di kediamannya di Dusun I Lengau Seberang, No 043 Sei Merah, Kecamatan Tanjungmorawa, Kabupaten Deli Serdang.

Rencananya almarhum akan dikebumikan di dekat kediamannya pada Senin, 11 April 2022 sekira pukul 10.00 WIB.

Baca Juga:  Lewat SE Ini, Warga Kuningan Diminta Baca Al-Quran, Bersalawat dan Doa

Sang legenda penjaga gawang itu sempat terbaring lemah di Rumah Sakit Medistra Lubuk Pakam, Deliserdang. Berdasarkan diagnosis, almarhum mempunyai masalah di jantungnya dan bakal dioperasi untuk pemasangan ring.

Baca Juga:  Hasil Voting, BEM STAI Al-Muhajirin Purwakarta Miliki Presma Baru

Dikutip JabarNews.com dari berbagai sumber, Ponirin Meka memiliki sejumlah kenangan indah kala menjadi kiper Timnas Indonesia dan PSMS Medan.

Pages ( 1 of 4 ): 1 234

Tinggalkan Balasan