Meski Terdampak Kekeringan, Presiden Jokowi Pastikan Stok Beras Aman

Presiden Jokowi
Presiden Jokowi saat kunjungan ke Gudang Bulog, Dramaga, Kabupaten Bogor, Senin (11/9/2023). (Foto: Istimewa).

Walaupun sempat ada kenaikan harga beras di setiap pasar tradisional, kata Jokowi tetapi masih tetap stabil. “Dan stoknya nanti diteruskan sehingga masyarakat tidak terdampak kenaikan beras, memang belakangan ada kenaikan meskipun invasi kita masih terjaga di 3,2 persen,” ujarnya.

Baca Juga:  Soal Pemilu dan Pilkada 2024, Presiden Jokowi Peringatkan Bawaslu Hati-hati, Ada Apa?

Presiden Jokowi menambahkan, nantinya pemerintah akan terus memastikan stok beras aman dan memiliki cadangan sehingga dapat memenuhi segala kebutuhan masyarakat.

Baca Juga:  Raih Dua Penghargaan dari BUMN, Dirut Jasa Raharja Rivan Achmad Purwantono Harapkan Ini

“Sebetulnya sudah (realisasi) semua barangnya masih diperjalanan menuju gudang-gudang, dan paling lambat bulan November. Ini untuk memastikan bahwa kita memiliki cadangan, strategis dan stok, dan itu harus,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Jokowi Minta Isu Penundaan Pemilu Dihentikan, Lalu Siapa yang Ngotot Ingin 3 Periode?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News