Ingin Kuliah di Perguruan Tinggi Negeri via Jalur Mandiri, Segini Rincian Biayanya

Kampus ITB. (Foto: Wikipedia.org).

IV. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya

Biaya kuliah jalur mandiri ITS dibagi menjadi tiga yaitu uang kuliah, program joint degree, dan Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI).

Baca Juga:  Provinsi dengan Tingkat Pengangguran Tertinggi, Jawa Barat Urutan Kedua

Untuk uang kuliah dibagi menjadi kategori 1-3 dengan biaya Rp 7,5 juta-Rp 12, 5 juta

Program Joint degree: Rp 20 juta-Rp 30 juta

Baca Juga:  Lakukan Ini Jika Mengantuk Saat Bekerja

SPI: Rp 30 juta- Rp 75 juta.

Demikian biaya kuliah jalur mandiri di 5 PTN. Semoga membantu! (red)