Inilah 9 Nama Kiai Sepuh NU Sebagai Anggota ‘Ahlul Halli wal Aqdi’ Serta Profil Singkatnya

sembilan anggota Ahlul Halli wal Aqdi
sembilan anggota Ahlul Halli wal Aqdi (Foto: Ist/Ig)

JABARNEWS | BANDUNG – Sembilan anggota Ahlul Halli wal Aqdi (AHWA) telah terpilih dalam sidang pleno Muktamar ke-34 NU (Nahdlatul Ulama) di Gedung Serba Guna (GSG) Universitas Lampung, Kamis (23/12/2021).

Dari sembilan anggota Ahlul Halli wal Aqdi (AHWA) tersebut dipilih dari dari usulan seluruh muktamirin (peserta muktamar) NU, baik dari PWNU, PCNU, dan PCINU ketika melakukan registrasi peserta.

Baca Juga:  Yahya Cholil Staquf Terpilih Sebagai Ketua Umum PBNU Periode 2021-2026

Berdasarkan rilis resmi PBNU, berikut profil singkat sembilan anggota Ahlul Halli wal Aqdi (AHWA):

Pertama. KH Ahmad Mustofa Bisri (Gus Mus) KH Ahmad Mustofa Bisri atau yang biasa disapa Gus Mus, lahir di Rembang, Jawa Tengah, 10 Agustus 1944.

Baca Juga:  Peneliti Ini Ungkap Manfaat Minum Teh Hangat Saat Sahur dan Buka Puasa

Beliau lahir dari seorang ibu yang bernama Nyai Marafah Cholil dan seorang ayah yang hebat bernama KH Bisri Mustofa sang pengarang Kitab Tafsir Al Ibriz li Ma’rifah.

Baca Juga:  Dinkes Kota Bandung Harap Penyintas Covid-19 Donor Plasma Konvalesen