Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Mengatur Kadar Gula Darah hingga Perawatan Wajah

Cuka apel
Cuka apel memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. (foto: istimewa)

JABARNEWS │ BANDUNGCuka apel merupakan jenis cuka yang dihasilkan melalui fermentasi sari buah apel bersama dengan ragi dan gula.

Sumber dari WebMD mengungkapkan bahwa cuka apel mengandung nutrisi seperti kalium, magnesium, kalsium, antioksidan, dan fosfor.

Baca Juga:  PT Taspen Luncurkan Layanan Pesona Via WhatsApp

Oleh karena itu, cuka apel sering digunakan sebagai ramuan herbal atau alternatif untuk mengatasi masalah pencernaan dan mengontrol kadar gula darah.

Baca Juga:  Inilah Dampak Buruk Sering Memakai Flat Shoes

Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut tentang manfaat kesehatan cuka apel serta potensi efek sampingnya, berikut adalah penjelasan selengkapnya.

Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa cuka apel memiliki sifat antimikroba dan antioksidan yang dapat memberikan sejumlah manfaat kesehatan, di antaranya:

Baca Juga:  Ngebut Di Dermaga, Pelajar Tewas Tenggelam