Agar Tidak Canggung, Begini Tips kerja Profesional Ketika Satu Kantor Dengan Mantan Pasangan

JABARNEWS | BANDUNG – Ada sejumlah tips kerja profesional ketika satu kantor dengan mantan pasangan. Hal ini tentunya penting kalian ketahui.

Kalau sudah seperti itu, memang akan ada kecanggungan dengan mantan selama bekerja bareng. Untuk itu, tips kerja profesional ketika satu kantor dengan mantan pasangan bisa jadi solusinya.

JabarNews.com melansir dari banyak sumber, berikut beberapa tips kerja profesional ketika satu kantor dengan mantan pasangan:

Baca Juga: Gelar Vaksinasi, BIN Jabar Susuri Perkampungan Parakanlima Cikembar Sukabumi

Baca Juga: Malam Tahun Baru Jalanan di Kota Bandung Ditutup Selama 11 Jam, Ini Daftarnya

Baca Juga:  Argentina dan Polandia Lolos ke Babak 16 Besar Piala Dunia 2022

1. Bersikap ramah dan memberikan respon positif selama bekerja – Walaupun kamu memiliki kisah masa lalu bersama mantanmu, maka tetap perlu bersikap profesional.

Baca Juga: Dua Remaja Curi Kotak Amal Masjid, Uangnya Buat Check In Hotel Berbintang di Bandung

Baca Juga: Pencurian Data Nasabah Koperasi Akibatkan Kerugian Miliaran Rupiah, Dilakukan dari Lapas

Meski hal ini tidak mudah untuk dilakukan, mau enggak mau harus kamu lakukan. Kamu harus bisa memisahkan kehidupan pribadi dan pekerjaan.

Maksudnya bukan memaksamu untuk bersikap palsu, tetapi hal ini dilakukan demi menjaga etika dalam bekerja. Bagaimanapun juga, kamu tidak boleh melibatkan antara perasaan ketika sedang bekerja.

Baca Juga:  Soal Sengketa PSHT, Pangdam Brawijaya: Pesilat Diminta Jaga Kondusifitas

2. Bersikap biasa saja selama bekerja – Meskipun hal ini tidaklah mudah untuk dilakukan, bagaimanapun juga, kamu tetap harus berinteraksi bersamanya untuk kepentingan pekerjaan.

Maka dari itu, sudah seharusnya kamu dapat menghilangkan kecanggungan di antara kalian dengan bersikap biasa saja. Hal ini dilakukan untuk lebih leluasa dan nyaman selama kamu bekerja.

Baca Juga: Tagihan Rp944 Juta Jadi Rp11,8 Miliar, Terpidana Korupsi Mamin di Purwakarta Dieksekusi

Baca Juga: Polres Asahan Gelar Rekontruksi Pembunuhan Bayi, Total Ada 16 Adegan

Baca Juga:  36 Ribu Jemaah Calon Haji Dirawat Jalan, 21 Jemaah Wafat

3. Tidak menyinggung soal pribadi selama menjalin kerja sama – Biar urusan pekerjaan dapat berjalan sebagaimana mestinya, maka kamu tidak perlu menyinggung soal kehidupan pribadi kalian selama kerja sama.

Baca Juga: Begini Komentar Cak imin Tanggapi Isu JK Digadang-gadang Jadi Ketum PBNU

Baca Juga: RSUD Kota Depok Anstisipasi Gelombang Tiga Covid-19, Tangki Oksigen Kapasitas 10 Ton Disiapkan

Maka dari itu, sikap profesional perlu kamu terapkan untuk tidak melibatkan perasaan. Perlakukan dia sewajarnya kamu memperlakukan pada rekan kerja lainnya. ***