4 Wilayah di Jawa Barat Ini Masuk Level Waspada Bencana Hidrometeorologi

Cadas Pangeran Longsor

Level Waspada
1. Kabupaten Bekasi
2. Kabupaten Bogor
3. Kabupaten Karawang
4. Subang

Dalam peringatannya, BMKG menyarankan masyarakat Jawa Barat untuk berhati-hati saat beraktivitas di luar rumah.

Baca Juga:  Lima Daerah dengan Tingkat Pengangguran Tertinggi di Jawa Barat

Terutama untuk masyarakat yang tinggal di kabupaten dan kota di Jawa Barat yang rawan terhadap banjir dan longsor serta bencana lainnya dampak dari hujan lebat. ***

Baca Juga:  BNPB Perkirakan Potensi Bencana Hidrometeorologi Meningkat dari Juli hingga September