Banjir Terjang Mampang Prapatan Depok, Arus Lalu Lintas Terganggu

Ilustrasi potensi Rob di Pantai Selatan. (Foto: Dodi/JabarNews).

Selain itu banjir juga merendam sebagian Jalan Damai

“Yang utamanya mah seperti biasa di Jalan Pramuka 1 dan 2,” jelasnya melansir dari suarabogor.id.

Selain itu, banjir juga terlihat merendam lapangan utama SDN Mampang 3. Namun demikian, aktivias atau kegiatan belajar mengajar tak terpengaruh karena ruang kelas terpantau aman dari genangan.

Baca Juga:  Pemilihan Ketua LPM di Depok Viral, Kandidat Kalah Minta ‘Uang Pelicin’ Dikembalikan

“Untuk SDN Mampang 3 ini sepertinya karena memang posisinya rendah. Air yang disana (Kali Licin) sudah tidak tertampung. Tapi kalau di sini (SDN Mampng 3) pembuangan lancar,” katanya.

Baca Juga:  Gara-gara Ada Ini, Polisi Gerebek Kuburan di Lengkong Tasikmalaya

Sebagai solusi untuk mengatasi kondisi tersebut, menurut Darmawansyah perlu ada pelabaran saluran air dan di sepanjang Jalan Damai sebaiknya dilakukan normalisasi saluran.

Baca Juga:  BPBD Jabar Sampai Gunakan Ini untuk Padamkan Kebakaran di TPA Sarimukti