Berbeda dengan Bali, DPRD Jabar Minta Peralihan ke Siaran Digital Dipersiapkan Matang

Pimpinan dan Anggota Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat melakukan Kunjungan Kerja ke Diskominfo DIY terkait Analog Switch Off (ASO) yang dihadiri oleh KPID DIY yang bertempat di Aula Kresna Diskominfo DIY, 21-22 Desember 2021. (Foto: Humas DPRD Jabar).

Ditanya soal Diskominfo, Bedi menyarankan agar melakukan koordinasi yang komprehensif. Sebab, warga Jabar merupakan penerima manfaat dari program tersebut. Jangan sampai ada warga Jabar yang tidak bisa menikmati dari program tersebut.

Baca Juga:  PKS Kota Cimahi Adakan Flashmob, Haru Suandharu: Kami Hadir untuk Beri Manfaat Kepada Masyarakat

“Diskominfo harus lebih proaktif komunikasinya dengan pemerintah pusat, akan lebih akurat lagi dengan pemerintahan desa tentang program ini sehingga manfaatnya lebih menyeluruh,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Bagikan Beras OPADI di Majalengka, Herman Suryatman Tegaskan Inflasi Harus Dikendalikan untuk Tekan Kemiskinan