Gugatan Cerai Anne Ratna Mustika Dikabulkan Hakim, Dedi Mulyadi Bakal Ajukan Banding?

Karikatur Dedi Mulyadi Digugat Cerai Anne Ratna Mustika. (Foto: Dok. JabarNews).

Selain itu, banyak juga kelompok yang tidak menyukai Dedi memanfaatkan momentum kapasitas jabatan Bupati Anne, termasuk kelompok-kelompok yang tidak menyukai Dedi, seperti dari kalangan birokrat dan tokoh-tokoh lain yang saat ini memanfaatkan momentum kapasitas jabatan bupati.

Baca Juga:  Japnas Jabar Dorong Daya Saing Pelaku Usaha Melalui Business Matching

Aa Ojat menyebutkan bahwa mereka seolah-olah memanfaatkan Anne untuk berbagai kepentingan berdasarkan kekuasaan yang tak akan lama lagi akan hilang karena masa jabatan sudah selesai.

Baca Juga:  Jika Maju di Pilgub Jabar 2024, Dua Sosok Ini Bakal Jadi yang Terkuat

“Belum lagi setiap hari dikelilingi oleh kelompok berkepentingan mulai dari birokrat dengan kepentingan pekerjaan dan jabatan hingga berbagai kelompok kepentingan lainnya yang membangun narasi interaksi didasarkan pada kepentingan pada kekuasaan,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Antisipasi Longsor Susulan, Wisatawan Diminta Jauhi Area Kawah Gunung Galunggung