Ini Sasaran Polres Purwakarta dalam Operasi Keselamatan Lodaya 2023

Polres Purwakarta
Gelar pasukan operasi Keselamatan Lodaya 2023 di Mapolres Purwakarta. (Foto: Gin/JabarNews).

Selain itu, lanjut dia, sasaran lainnya ialah para pengendara motor yang tidak menggunakan helm SNI, pengemudi mobil yang tidak menggunakan sabuk pengaman, pengemudi dalam pengaruh atau mengonsumsi alkohol, dan pengemudi yang melebihi batas kecepatan maksimal.

Baca Juga:  Atalia Pararatya Ingin Desainer Fashion Muslim Indonesia Maju dan Mendunia

Warjo menyampaikan, operasi itu pun ditargetkan dapat menciptakan kamseltibcar lantas yang aman dan nyaman, meningkatnya kedisiplinan masyarakat dalam berlalu lintas, menurunnya jumlah kecelakaan maupun fatalitas korban, serta lainnya.

Baca Juga:  BNN Kabupaten Ciamis Salurkan Bantuan Penanganan Covid-19

“Kami memastikan selalu mengedepankan langkah-langkah humanis dalam pelaksanaan Operasi Keselamatan Lodaya 2023 di Kabupaten Purwakarta,” Ungkap Warjo. (Gin)