PMI Kota Bandung Peroleh Bulan Dana Kemanusiaan Sebesar RpRp1,6 Miliar

Ketua TP PKK Kota Bandung Yunimar Mulyana. (Foto: Istimewa).

“Mari sama-sama sukseskan target panitia dengan doa dan ikhtiar yang maksimal,” tuturnya.

Sebelumnya, Ketua PMI Kota Bandung Ade Koesjanto menyampaikan, hasil bulan dana diperuntukan untuk penanggulangan bencana sebesar 60 persen, pembinaan generasi muda (15 persen), kehumasan atau organisasi (5 persen) dan pelayanan ambulan (20 persen).

Baca Juga:  Soal Proyek Rudet Tamansari, DPRD Benarkan Temuan BPK dan Kini Jadi Perhatian Kejaksaan

“Dana perolehan sebagian besar untuk kepentingan kemanusiaan,” ucap Ade.

Adapun sasaran bulan dana ini di antaranya, pengunjung tempat hiburan pengusaha travel, pedagang pasar, pengusaha pasar, UMKM, pengusaha produk pertamina, dan pelanggan air minum.

Baca Juga:  Penganiayaan hingga Tewas di Rancasari Kota Bandung Berawal dari Rebutan Lahan Parkir

Termasuk juga pemohon SIM, STNK, KIR Mobil, paspor, sertifikat tanah juga ASN. “Harapan kami tentunya tahun 2022, ini kegiatan bulan dana kemanusiaan berjalan baik,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Tangani Sungai Citarum Libatkan Seluruh Elemen