Daerah

Polemik dengan Warga di Purwakarta, Lifelon Jaya Makmur Ngaku Sudah Urus Izin Penggunaan Tanah

×

Polemik dengan Warga di Purwakarta, Lifelon Jaya Makmur Ngaku Sudah Urus Izin Penggunaan Tanah

Sebarkan artikel ini
Lifelon Jaya Makmur
Perwakilan PT Lifelon Jaya Makmur, Agus Awalludin, S.H saat menunjukkan bukti-bukti. (Foto: Gin/JabarNews).
Lifelon Jaya Makmur
Perwakilan PT Lifelon Jaya Makmur, Agus Awalludin, S.H saat menunjukkan bukti-bukti. (Foto: Gin/JabarNews).

Di saat tuntutan warga terus dipenuhi, Agus menyebut, pihak perusahaan justru malah terus-menerus mendapat resistensi warga yang menolak direlokasi.

“Kami sedapat mungkin untuk persuasif, terhadap warga, karena memang itu yang kami utamakan. Kami juga sedapat mungkin menghindari gesekan,” ujarnya.

Baca Juga:  Ini Sosok Pelaku Bom Molotov di Purwakarta, Ternyata...

Sebagai bentuk rasa kemanusiaan pihaknya pun mengimbau kepada warga untuk menerima apa yang telah mereka sepakati di tahun 2012. Adapun bagi warga yang terdata setelahnya, agar mau menerima kompensasi kebijakan dari perusahaan sebagaimana disarankan kang Dedi.

Baca Juga:  Disporaparbud Kabupaten Purwakarta Kumpulkan Para Pemuda, Ini Tujuannya

“Jika warga masih kukuh bertahan, maka perusahaan akan mengambil dan memanfaatkan lahannya tersebut sebagaimana hukum yang berlaku seperti yang dinyatakan Kang Dedi,” ucap Agus.

Baca Juga:  Ibu Hamil Coba Selundupkan Sabu ke Lapas Banceuy

Pihaknya pun dalam waktu dekat berniat memasang pagar di lahan tersebut. Dan kembali meminta warga yang masih bertahan untuk segera menempati lahan relokasi yang telah kami siapkan. “Mudah-mudahan berjalan kondusif,” Harapnya. (Gin)

Pages ( 5 of 5 ): 1 ... 34 5