Usai Rusak Kantor BPBD Serdang Bedagai, Tenaga Honorer Nyaris Adu Jotos dengan Satpol PP

Tenaga Honorer
Personil Satpol PP Serdang Bedagai mencoba mengamankan pelaku yang membuat onar. (Foto: Ahmad/JabarNews).

Menurutnya, pelaku yang datang dengan arogan langsung emosi menolak untuk ditanya maksud kedatangannya. Bahkan pelaku menantangnya untuk adu jotos karena menduga personil Satpol PP menantang dirinya.

“Aku Cuma tanya dan ajak makan, tapi dia marah dan mengajak duel, sehingga kami yang bertugas terpaksa memaksanya untuk pergi,” ungkap Andi.

Baca Juga:  Luar Biasa! 3 Barang Ini Dibuat Dari Limbah Smartphone, Termasuk Disulap Jadi Emas

Terpisah, Kepala Satpol PP Serdang Bedagai, Wahyudi mengatakan, atas dasar permintaan Kelak BPBD, sebanyak 5 personil Satpol PP ditugaskan untuk menjaga kantor BPBD.

Baca Juga:  Warga Serdang Bedagai Keluhkan Jalan yang Rusak Parah

“Personil ditugaskan atas permintaan Kalak agar tidak mengizinkan pelaku masuk ke kantor,” ucapnya.

Kata dia, terkait kericuhan antara personil dengan pelaku, pelaku mencoba membuat onar sehingga personil yang tugas melakukan tindakan sesuai SOP mereka dalam menjaga keamanan kantor tersebut.

Baca Juga:  PPKM Jilid II di Cimahi, 10 Orang Meninggal karena Covid-19