Catatan Shin Tae-yong untuk Pemain Timnas Indonesia U-20: Perkuat Pressing Ketika Hilang Bola!

Pelatih Tim Nasional (Timnas) Indonesia Shin Tae-yong. (Foto: PSSI).

Hal itu membuat lawan lebih leluasa membangun serangan ke pertahanan Indonesia. “Itu pelan-pelan harus diperbaiki, termasuk kelemahan-kelemahan yang lain,” tuturnya.

Namun, secara keseluruhan, Shin menilai timnya sudah berlaga dengan baik. Kondisi fisik pemain sudah membaik dan mereka dinilai semakin mantap dari sisi kemampuan dasar.

Baca Juga:  Drama Piala AFF U-19: Banyak Pemain Vietnam Alami Kram, Jawaban Shin Tae-yong Berkelas

Mental timnas U-20 juga tak goyah meski Cakallikli Spor diperkuat pemain-pemain yang usianya lebih tua.

“Memang bisa saja dibilang tim lawan itu lemah, tetapi tetap mereka merupakan tim senior. Jadi, secara keseluruhan, pertandingan itu berjalan dengan lumayan baik,” ungkapnya.

Baca Juga:  Info Penting Bagi Pengemudi Truk yang Lewat Tol Jakarta-Cikampek

Adapun dua gol Indonesia saat mengalahkan Cakallikli Spor dicetak oleh Ginanjar Wahyu pada menit ke-17 dan Ricky Pratama menit ke-85. Lawan baru bisa memperkecil kedudukan pada menit ke-90.

Baca Juga:  Tiga Kriteria Cawapres yang Diinginkan Anies Baswedan, Ini Sosoknya?