Ini Kronologi Longsor di Pamuruyan Sukabumi yang Timbun Dua Warga

Ilustrasi Bencana Longsor. (Foto: Dok. JabarNews).

Sementara, korban lainnya yakni Eva sempat tertimbun tanah. Tim SAR gabungan yang mendapatkan informasi adanya longsor yang mengakibatkan jatuhnya korban jiwa bergegas ke lokasi.

Baca Juga:  Polisi Bantu Bersihkan Material Longsor di Wanayasa Purwakarta

“Tim SAR pun langsung melakukan penyelamatan terhadap kedua korban, namun sayang saat dievakuasi korban sudah tidak bernyawa sementara, Eva nyawanya berhasil diselamatkan,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Walah! Sebuah Rumah di Kota Banjar Hancur Setelah Disambar Petir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News