Galih Potensi Eksport Lokal, Smartfren Gelar Kompotensi Mobil Legends Di Cirebon

Albert Reza Lesmana, selaku Regional Head West Java Smartfren, saat menggelar konferenai pres. (Foto : Abdul Rohman/Jabarnews)

Sementara itu, Angga Fran Amigo Nugraha, Ketua e-Sports Indonesia Kota Cirebon menambahkan. Kompetisi Mobile Legends se-Cirebon Raya ini. Menurutnya sangat penting untuk mendorong antusiasme esports ke arah positif, sekaligus menggali bakat-bakat terpendam di kalangan pelajar.

“Tentunya kami berharap dari kompetisi tersebut dapat lahir tim terbaik se-Cirebon yang siap melangkah menuju kompetisi lain di tingkat lebih tinggi, “katanya.

Baca Juga:  Boleh Diagunkan Untuk Modal Usaha, Bupati Serahkan 23 Sertifikat Tanah Gratis

Kompetisi Mobile Legends ini merupakan rangkaian dari program Smartfren WOW 100% Indonesia. Adapun babak final kompetisi tersebut akan diselenggarakan dalam acara puncak di Cirebon pada 13 Mei 2023 mendatang. Para pelajar bisa mengikuti kompetisi ini dengan sangat mudah. Caranya cukup pastikan memiliki tim beranggotakan 5 orang, minimal memiliki 3 nomor Smartfren, siapkan biaya pendaftaran Rp50.000 per tim (mendapat manfaat berupa 3 paket kuota 3 GB + pulsa Rp5.000).

Baca Juga:  Warga Berhasil Gagalkan Pencurian Kerbau di Sodonghilir Tasikmalaya

“Pendaftaran babak kualifikasi kompetisi ini terbuka untuk tim sekolah dan jalur umum. Sedangkan di babak final akan diisi pertandingan dari 16 tim terbaik, “katanya.

Smartfren juga bekerja sama dengan sejumlah rekan untuk memberikan keseruan seluruh pengunjung WOW 100% Indonesia di Cirebon. Adapun keseruan tersebut berupa creambath gratis bersama Emeron; jajanan gratis dari MieKremezz dan Bihunku; jumpa fans dan foto bareng aktor serta aktris Genflix Original Show. Kemudian ada pula platform mencari kerja dari Smartloker, payment gateway berbagai games dari Upoint.id, Sushiroll dan Natur yang bakal berbagi keseruan dengan seluruh pengunjung acara.

Baca Juga:  Wujudkan Petani Milenial, Pelajar di Ujung Purwakarta Ini Diajak Bercocok Tanam