Di Cirebon Kini Ada Wisata Udara Menggunakan Pesawat Cessna, Cek Harganya!

Pesawat Cessna 172 untuk wisata udara siap diterbangkan di Bandara Cakrabuana Penggung, Kota Cirebon. (Foto: Abdul Rohman / Jabarnews)

“Ini bisa menjadi wisata baru bagi masyarakat yang tidak takut dengan ketinggian. Dan bisa menikmati keindahan Cirebon dari atas udara, “katanya.

Menurutnya, lanjut Hamdan wisata ini merupakan, wisata yang berbeda dari yang lain. Dan juga merupakan yang pertama kali di Indonesia setelah Alfa Flying School memiliki Sertifikasi Oc -91.

Baca Juga:  Siswa SMKN 1 Mundu Cirebon Jatuh di Perairan Flores Saat Ikuti Prakerin

“Ini pertama kali di Indonesia, dan kebetulan Alfa Flying School telah memiliki Sertifikasi OC – 91, “katanya.

Soal ketentuan untuk wisatawan yang hendak menaiki pesawat tersebut, ia mengungkapkan bahwa masyarakat bisa menaiki pesawat dengan ketentuan tidak memiliki riwayat penyakit jantung dan harus di atas umur lima tahun.

Baca Juga:  Polresta Cirebon Amankan Sabu 8,45 Gram Siap Edar, Begini Modus Pelaku

“Yang penting tidak memiliki riwayat penyakit jantung, masyarakat dengan merogoh kocek sebesar Rp 4 juta bisa berkeliling wilayah Cirebon dengan menggunakan pesawat, “katanya.

Baca Juga:  Galih Potensi Eksport Lokal, Smartfren Gelar Kompotensi Mobil Legends Di Cirebon